Perbedaan Kita
Oleh : Ardiansyan, Dolok Merawan, Serdang Berdagai.
Hentakan langkah telah di mulai..
Kita tiba di persimpangan..
Di antra perbedaan dan keyakinan..
Kita berbeda jalan berbeda tujuan..
Berbeda jalur dalam sebuah kisah klasik di tengah persimpangan..
Kau dengan keyakinan mu..
Aku dengan keyakinan ku..
Selamanya tak akan bisa menjadi satu..
 |
Puisi Cinta Perbedaan Kita Karya Ardiansyan |
Satu hal yang pasti..
selama ini kita tak pernah di takdirkan dalam arah yang sama..
Dan kau hanyalah sebuah kenangan yang akan tertiup angin m..
dan tersapu derasnya hujan..
bahkan hilang seiring datangnya waktu..
Yang sedang mengalami perbedaan dalam cinta mari kita puisikan perbedaan itu melalui
puisi cinta karya kita untuk kami postingkan agar dapat terbaca sobat satubahasa lainnya di Indonesia.